Redmi 9A juga dibekali dengan ukuran layar 6.53 inci HD+ Layar Dot Drop dengan resolusi 720x1600 HD+.
Kamera resolusi 13 MP juga sudah bening jikalau digunakan untuk memotret. Baterai kapasitas 5000 mAh juga bisa menunjang kapasitas daya dari Redmi 9A.
Dengan spesifikasi seperti itu, Xiaomi Redmi 9A hanya dibanderol dengan harga Rp. 1.300.000.
Akan tetapi, Samsung ternyata mengeluarkan HP yang justru lebih murah dari Redmi 9A yakni Galaxy A03 Core. Harga yang dibanderol untuk Galaxy A03 Core sekitar Rp. 1.199.000.
Samsung Galaxy A03 Core menggabungkan kekuatan pemrosesan Octa-core dengan RAM hingga 2GB untuk performa yang cepat dan efisien untuk melayani Anda. Nikmati penyimpanan internal 32GB.
Editor : Ade Achmad Ismail
Artikel Terkait